Bantu Pedagang Terdampak PPKM Darurat, Borong Ayam Geprek dan Bagikan Gratis! - Hobby Makan

Bantu Pedagang Terdampak PPKM Darurat, Borong Ayam Geprek dan Bagikan Gratis!

Kirim stiker yuk..
+1
0
+1
1
+1
2
+1
0
+1
3
+1
2

Sejak diterapkan PPKM darurat di Kota Pontianak, otomatis berdampak pada para pedagang yang berjualan di pinggir jalan. Rata-rata pedagang ini mengeluhkan tempatnya sepia tau jarang ada pembeli. Untuk itu Hobby Makan berinisiatif untuk membantu dengan cara memborong dagangan mereka.

Selain membantu pedagang, cara ini juga bermanfaat untuk siapa saja yang membutuhkan makanan gratis di saat masa-masa sulit seperti sekarang ini. Nah tepat di hari ketiga pelaksanaan PPKM di Kota Pontianak, Bang Evan dan Mami Tiwi menemukan salah satu pedagang ayam geprek di pinggir Jalan Alianyang.